Pekanbaru, arfaunnas.unri.ac.id – Tepat pada tanggal 20 dan 21 Juli 2024, Asosiasi Masjid Kampus Indonesia (AMKI) kembali melaksanakan agenda tahunannya yaitu Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS) di kompleks Masjid Salman ITB, Jalan Ganesha, Bandung. RAKERNAS kali ini diikuti oleh 117 perguruan tinggi se Indonesia. Tema yang diusung adalah “Peran Masjid Kampus dalam Memakmurkan Warga Kampus dan...Read More